PASAR LELANG DI BALI


Created At : 2015-12-03 02:05:12 Oleh : Disdagsar Berita Terkait Tugas dan Fungsi Dibaca : 220
PASAR LELANG DI BAli
Dinas Perdagangan dan Pasar Kabupaten Magelang secara rutin mengikuti Pasar Lelang
yang diselenggarakan oleh Dinas Koperasi, UMKM, Perindustrian dan Perdagangan Kota
Bali. Pelaksanaan Pasar Lelang diadakan pada tanggal 30 November 2015. 
Dari Dinas Perdagangan dan Pasar Kabupaten Magelang membawa hasil pertanian dari
Kaliangkrik berupa : Kentang, Bawang Putih, Klembak, gude,buncis dan kol dan dari
Salaman berupa Beras IG rendah bagi penderita diabetes, mie sehat, green tea (diekspor
ke Jerman ) Kopi, Beras jagung.
Tujuan dari Dinas Perdagangan dan Pasar Kabupaten Magelang mengikuti Pasar lelang
ini adalah untuk mengenalkan produk lokal keluar dari Kabupaten Magelang, sehingga 
bisa menembus pemasarannya ke daerah lain.   
GALERI FOTO

Agenda

Tidak ada acara