Rencana Pembangunan Pasar Secang


Created At : 2014-02-12 02:24:20 Oleh : disdagsar Berita Terkait Tugas dan Fungsi Dibaca : 387
Dalam rangka kepentingan masyarakat umum dan memperhatikan keadaan pasar di wilayah Kabupaten Magelang  Pemerintah Kabupaten Magelang telah merencanakan membangun Pasar-pasar yang sudah tidak layak. Rencana Pembangunan Pasar menurut DED ( Detail Engineering Detail ) Pasar Secang yang telah dibuat pada tahun 2013. Jumlah Pedagang yang ada di pasar Secang sebanyak 288 pedagang yang buka setiap hari dan hari pasaran pada Pahing dan Wage. Selama pelaksanaan  pembangunan pasar Secang, padagang direlokasi di lapangan Secang yang berada disebelah selatan arah jalur Magelang - Semarang. Rencana pembangunan Pasar Secang akan dilaksanakan pada tahun 2015.      
GALERI FOTO

Agenda

Tidak ada acara